Panduan ini akan menjelaskan cara install mesin virtual (virtual machine atau guest machine) Windows 7 menggunakan VirtualBox. Perbedaan instalasi Windows 7 pada komputer "nyata" dengan virtual hanya terletak pada proses awalnya, dimana untuk instalasi Windows 7 pada VirtualBox, kita harus membuatkan terlebih dahulu sebuah mesin virtualnya, baru melakukan proses instalasi. Sementara instalasi pada komputer "nyata", kita tinggal memasang media instalasi, baik CD/DVD atau flash disk ke komputer dan kemudian melakukan proses instalasi.
Bahan Persiapan
- Aplikasi VirtualBox
- Master Windows 7 dalam format .iso
- Permasalahan Instalasi (Troubleshooting)
Untuk lebih jelas bagaimana Mengistall bisa di lihat sebagai berikut
Jika ada pertanyaan, silahkan tinggalkan komentarnya.
by : admin
Post a Comment
Berkomentarlah yang sopan dan jangan buang waktu untuk melakukan spam. Terimakasih