Download Windows 10 22H2 32 / 64-bit ISO Update 2023 Free



Duniacermin21 - Windows 10 adalah sistem operasi komputer pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai bagian dari keluarga sistem operasi Windows NT. Windows 10 diperkenalkan pada tanggal 30 September 2014, dirilis pada 29 Juli 2015 dan pada November 2015, Threshold 2 dari Windows 10 (v10.0.10586) dirilis kepada publik.

Pertama diperkenalkan pada bulan April 2014 pada Konferensi Build, Windows 10 bertujuan untuk mengatasi kekurangan dalam antarmuka pengguna pertama kali diperkenalkan oleh Windows 8 dengan menambahkan mekanik tambahan yang dirancang untuk meningkatkan pengalaman pengguna untuk perangkat yang tidak ada layar sentuh (seperti komputer meja dan laptop), termasuk kebangkitan menu Mulai yang terlihat di Windows 7, sistem desktop maya, dan kemampuan untuk menjalankan aplikasi Bursa Windows dalam jendela pada desktop daripada modus layar penuh.

Berikut 10 fitur unggulan yang ditawarkan di Windows 10 : 

  1. Satu sistem operasi untuk semua perangkat. Windows 10 didesain khusus agar dapat berjalan di berbagai perangkat. Sistem operasi ini bisa berjalan pada desktop, laptop, tablet, phablet, dan smartphone. Microsoft sendiri telah mengonfirmasi bahwa update selanjutnya untuk sistem operasi mobile adalah Windows 10. 
  2. Kembalinya Start Menu. Hadirnya 'Start Menu' bukan hal baru yang kita dengar, dan Microsoft membuktikan bahwa rumor mengenai hal ini benar adanya. Lewat Windows 10, Microsoft akan memadukan 'Start Menu' klasik yang ada pada Windows 7 dengan aplikasi-aplikasi Metro/Modern UI yang diperkenalkan di Windows 8. Tab pencarian pada Start Menu hadir kembali dan bekerja untuk mencari konten dari web atau situs. 
  3. Continuum. Fitur terbaru ini khusus dirancang untuk memaksimalkan penggunaan perangkat hibrida, semacam Lenovo Yoga atau Surface Pro, yang dapat berfungsi sebagai laptop atau tablet.Dengan Windows 8 dan Windows 8.1, peralihan dari mode tablet dan laptop belum berjalan terlalu mulus. Dengan Continuum diharapkan mampu mengatasi persoalan tersebut. Windows 10 dapat mendeteksi secara otomatis apakah perangkat sedang dalam mode laptop atau tablet. Ketika layar Surface Pro dilepaskan dari keyboard, misalnya, akan muncul pertanyaan apakah pengguna hendak masuk ke mode tablet, demikian juga sebaliknya. Di sinilah Continuum berperan Windows 10 akan menyesuaikan tampilan tergantung cara penggunaannya. Ketika Surface Pro tersambung dengan keyboard, ia akan otomatis mengubah tampilan antarmuka dari touch-oriented menjadi mouse-oriented. 
  4. Peningkatan Command Prompt. Pada Command Prompt Windows 10, pengguna jadi lebih mudah untuk memilih teks, hanya dengan klik dan drag. Pada Command Prompt sebelumnya, prosesnya sedikit lebih panjang karena pengguna harus memilih 'Mark', lalu menggunakan Lasso untuk memilih teks yang hendak disalin.Dalam Command Prompt sebelumnya, menempel (paste) teks dari clipboard sering kali menyebabkan error. Hal tersebut tidak akan terjadi lagi di Command Prompt yang baru karena terdapat filter yang menyesuaikan karakter teks yang disalin agar sesuai dengan Command Prompt. 
  5. Windows Insider Program. Microsoft akan meluncurkan Windows Insider Program yang merupakan build Technical Preview untuk laptop dan desktop. Program ini ditujukan untuk para ahli teknologi yang bisa langsung mencoba Windows 10 gratis. Sementara itu, Windows 10 untuk masyarakat umum tidak akan tersedia hingga tahun 2015 mendatang. Microsoft akan mengungkap rincian mengenai Windows 10 pada konferensi Microsoft Build, pada bulan April tahun depan. 
  6. Universal App. Fitur baru yang ditawarkan oleh Windows 10 adalah Universal App atau aplikasi yang berbasis Modern UI dapat berjalan dilingkungan desktop seperti aplikasi biasa. Sebelumnya aplikasi berbasis Modern UI hanya dapat dijalankan melalui Start Screen dan tak dapat running di desktop. Ini merupakan langkah cerdas Microsoft karena banyak pengguna yang tidak nyaman harus bolak-balik dari desktop ke Modern UI pada Windows 8. 
  7. Multiple Desktop. Multiple desktop adalah salah satu fitur unggulan dari Windows 10 yang disebut dengan Task View. Secara umum tak jauh berbeda dengan vitual desktop di Mac OS X atau Linux. Pengguna dapat beralih dari desktop satu ke desktop lainnya dengan menekan CTRL + V secara bersamaan. 
  8. Antarmuka Snap. Dengan hadirnya Antarmuka Snap Sekarang Anda dapat memiliki empat aplikasi snap pada layar yang sama dengan tata letak kuadran (dibagi empat) yang baru. Windows akan menampilkan aplikasi dan program lainnya yang sedang berjalan untuk snapping tambahan dan juga membuat saran cerdas untuk mengisi ruang layar yang tersedia dengan aplikasi lain yang terbuka. 
  9. Pencarian yang lebih cepat. Kini di Windows 10, Anda bisa melakukan Pencarian yang lebih cepat, File Explorer sekarang menampilkan berkas-berkas baru Anda dan folder yang sering dikunjungi, membuat pencarian berkas yang Anda sedang atau telah kerjakan lebih mudah. 
  10. Harga Windows 10. Microsoft belum membeberkan berapa biaya yang mesti dikeluarkan pengguna untuk mendapatkan Windows 10. Menurut pimpinan Microsoft Indonesia, Windows selanjutnya dapat diperoleh secara cuma-cuma.Namun yang dimaksud adalah Windows 9 bukan Windows 10. Maka dari itu, jangan terburu-buru menyimpulkan bahwa Windows 10 akan dibagikan secara gratis.

*Untuk Aktivasi bisa menggunakan licence yg anda punya, jika anda tidak punya ada alternatif menggunakan tools activator, bisa anda unduh di link di bawah ini.

Kumpulan Tools Activator => Master Collection Pack Windows/Office

Download Windows 11 Version 22H2 link dibawah

Size : 3,21GB


Size : 4,46GB


Password : duniacermin21.blogspot.com
Tags: Download Gratis Windows 10 Version 22H2 Update 2023
Sumber : id.wikipedia.org, www.didno76.com

Berkomentarlah yang sopan dan jangan buang waktu untuk melakukan spam. Terimakasih

Post a Comment

Berkomentarlah yang sopan dan jangan buang waktu untuk melakukan spam. Terimakasih

Post a Comment (0)

Previous Post Next Post